POLEMIK PERAN PULAU BASING DALAM SEJARAH

Sejak tahun 2011 banyak beredar pendapat yang menyebutkan bahwa Pulau Basing memiliki situs peninggalan sejarah yang diyakini sebagai Benteng. Asumsi ini diperkuat dengan adanya plang bertuliskan Kawasan sejarah dan Cagar Budaya Benteng Pulau Basing oleh pemerintah Kota Tanjungpinang. Terkait situs Benteng Pulau Basing ini, pendapat yang beredar pada masyarakat diantaranya… Read more“POLEMIK PERAN PULAU BASING DALAM SEJARAH”

DARI KOTA REBAH (KOTA LAMA) KE JOHOR, JULI 1688

Setelah Sultan Abdul Jalil memerintah, penggantinya berturut-turut adalah Sultan Ibrahim Syah berkedudukan di Riau, kemudian Sultan Mahmud Syah II. Pada masa Sultan Mahmud Syah II memegang kekuasaan, usianya masih sangat muda yaitu sekitar 10 tahun. Oleh karena itu, kekuasaan dalam pemerintahan dijalankan oleh paduka Raja Tun Abdul Jalil. Pada 1688,… Read more“DARI KOTA REBAH (KOTA LAMA) KE JOHOR, JULI 1688”